Pages

Labels

Selasa, 22 Desember 2015

Game - Game Mirip HM (Harvest Moon)

    Halo Para Reder-reder sekalian.... Kali ini saya akan membagikan list atau daftar game sejenis HM (Harvest moon) Sebelum itu agan pasti tahu dong apa itu harvest moon Harvest Moon adalah game betajub Life-Simulator Farmlife game . Bisa dibilang ini adalah game Bercocok tanam dan berternak . Game ini juga memiliki fitur mini-date simulator dimana kita dapat merayu karakter wanita agar jadi pasangannya "Gas pol gan jangan ampe di tukung :v huehuehue"

    Gak Pake Nambah Cincong Langsung ke list nya . Kebanyakan sih platform NDS .tapi tenang Semua game Di bawah bisa dimaini kok dengn PC,alias dengan Simulator (Kecuali 3DS :v huehuehue)...

1. Rune Factory Series (Platform / alias Console nya sih macem macem gan ada -3DS-NDS-Nitendo Wii-)
  
  
    Rune Factory adalah game lanjutan dari Harvest moon. Masih berbasis FarmLife Tapi dalam seri ini ada penambahan fitur Duegon / alias Tempat Monster gan.... \(^-^)/ .Kayak Bertarung gitu , dapat item trus bisa craft senjata .Musuh nya Monster monster. Biasanya ada 4 duegon mewakili 4 musim yaitu Spring , Summer , Fall/Autumn , Winter. Recommend deh buat yang suka Harvest Moon. Di Game ini Kamu bermain sebagai Bocah Tamvan yang hilang ingatan dan tersesat di Desa yang berisi gadis cantik :v huehuehue . Intinya begitu menurut ane..

2. Atelier Annie (Platform -NDS-)
  
    Atelier Annie adalah RPG-simulasi yang sangat mirip dengan Harvest Moon, Tapi Game Pertarungan nya Bergantian alias Formasi gitu.

    Di Atelier Annie Kamu bermain sebagai Annie, seorang gadis sederhana (dan malas) yang bercita-cita menjadi kaya melalui sebuah pernikahan. Khawatir dengan kemalasan Annie, orang tuanya meminta nasihat dari kakeknya yang merupakan seorang alkemis bijaksana. Akhirnya ia memutuskan untuk mengirim Annie ke Pulau Sera sehingga ia dapat mengatasi kemalasannya. Gameplay utama Atelier Annie berfokus pada pembangunan sebuah resort wisata di mana Annie harus menguasai ilmu kimia untuk bisa menciptakan berbagai elemen baru untuk membangun bangunan yang canggih. Permainan ini menggabungkan unsur RPG, strategi dan sedikit aspek simulasi antara lain sistem quest dan juga pentingnya membangun interaksi dengan NPC.

3. River King: Mystic Valley(Platform -NDS-)

  
    Dari namanya aja udah kelihatan RIVER KING / RAJA SUNGAI .. MANCING MANIA huehuehue .
  
    Game ini sama kaya harvest moon tapi Isi nya MANCHING IKAN EPELYWERE Di game ini anda berperan sebagai pemuda yang dalam perjalanan untuk menangkap ikan bernama River King dengan tujuan membangunkan sang adik yang tertidur karena pengaruh sihir. Permainan ini membawa Anda pada kehidupan di mana Anda akan sibuk memancing, membeli umpan, memodif alat pancing, dan menangkap ikan-ikan yang lebih Mantabs alias Rare gan huehuehue.

 Sekian Doloe vroh (T - T  ) huehuehue . Ane rekomen 3 ini doloe ... Di tamatin doloe vroh nanti ane tambah yang laen :v huehuehue

0 komentar:

Posting Komentar